Rabu, 26 Desember 2012

Farmakognosi Lanjutan


T.           Bagian  - Bagian dari Tanaman
          Kormus ( tubuh tanaman ) umumnya  dapat  dibagi  menjadi 3  bagian yaitu radix  (akar), caulis  (batang) dan folium (daun). Di samping itu pada tanaman dapat ditemukan gema (kuncup), flos (bunga), fructus (buah), semen (biji), tubera (umbi), rhizoma (akar tinggal), bulbus (umbi lapis). Cortex (kulit bagian batang atau buah atau buah yang dapat dikelupas), herba (bagian tanaman lunak di atas tanah), pulpa (daging buah), kayu (lignum).

U. Uraian Tentang Simplisia
1.             Buku – buku yang digunakan :
a.  Simplisia yang monografinya diuraikan di FI
b. Beberapa simplisia yang monografinya diuraikan di EFI dan dianggap masih
    relevan untuk diketahui siswa.
c.  Beberapa simplisia yang monografinya diuraikan dalam MMI   (MateriaMedika
    Indonesia )
d. Simplisia yang sediaan galeniknya diuraikan di FI
e.  Simplisia di dalam bab-bab tertentu masih disebutkan oleh FI baik sebagai contoh
maupun keterangan lain.




2.             Uraian masing-masing simplisia meliputi :
a.  Nama dan sinonim / nama lain simplisia
b. Tanaman asal simplisia
c.  Familia atau keluarga simplisia
d. Isi / zat berkhasiat utama dan persyaratan kadar
e.  Penggunaannya
f.  Pemerian
g. Bagian yang digunakan
h. Keterangan mengenai :
-          Sediaan atau preparat yang terdapat di FI dan Form . Nas yang masih
      digunakan
-          Penyimpanan
-          Jenis – jenisnya
-          Waktu panen / cara memproleh
-          Keterangan lain yang dianggap perlu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar